
Deskripsi
Candra dewi hotel adalah tempat ideal untuk menelusuri setiap estetika Kota Yogyakarta. Lokasi yang strategis terletak di jantung Kota Yogyakarta, Candra Dewi Hotel menawarkan akses yang mudah menuju Malioboro, Kraton Yogyakarta, Alun-alun, Taman Budaya, Taman Pintar, dan Pusat kerajinan Perak. Candra Dewi Hotel memiliki kamar dengan fasilitas AC, TV, Hot/Cold Shower, dan harga kamar sudah termasuk breakfast serta welcome drink. Nikmati suasana yang nyaman, tenang, bersih dan sejuk di Hotel Candra Dewi
Produk/Layanan
Foto
Jam Kerja
Data Jam Kerja Tidak Tersedia